Cara Mengganti Password WiFi First Media Menggunakan Smartphone

Cara mengganti password wifi first media menggunakan smartphone – Keamanan jaringan WiFi memang amat sangat rentan. Sehingga, siapa saja yang sudah mendapat password dan username default ada baiknya memperhatikan aspek yang satu ini.

Namun, masih banyak orang yang kebingungan ketika ingin mengganti nama dan password WiFi. Khususnya bagi pelanggan modem First Media. Karena tergolong masih minim dan belum banyak orang yang familiar, maka panduan cara mengganti password wifi first media juga cukup sulit ditemukan.

Sah-sah saja jikalau banyak pengguna WiFi dari provider First Media sangat kesulitan menyelesaikan masalah keamanan ini. Padahal, tata cara mengubah password dan username tersebut caranya teramat sangat gampang dan mudah sekali dilakukan.

Agar kamu tidak semakin bingung, maka silahkan cermati panduan cara mengganti password wifi first media ini:

Opsi: Cara mengganti password wifi first media

Pertandingan Liga Italia : Beda Nasib Napoli dan Roma

Ternyata, ada cara mengganti password wifi first media dengan menggunakan smartphone. Cukup mudah dan bisa dilaukan oleh siapa saja. Bahkan, bagi mereka yang bukan berlatar belakang teknisi WiFI. Cara ini mengandalkan browser dari smartphone. Misalnya saja Android.

Selain dengan menggunakan browser, kamu pun bisa mengubah password dan username WiFi First media dengan cara menyambungkan router (modem Wi-Fi First Media) dengan kabel ethernet (kabel LAN). Biasanya sudah teersedia di dalam paket modem.

Eksekusi Opsi Smartphone

Pertandingan Liga Italia : Beda Nasib Napoli dan Roma

Apabila kamu lebih tertarik menggunakan smartphone, maka caranya sangat mudah. Silahkan buka browser. Ada baiknya kamu menggunakan browser Google Chrome mobile. Hal ini mengantsispasi hal-hal yang tidak diinginkan ketika kamu masuk ke proses penggantian password dan username.

  • Apabila sudah terbuka, masukkan alamat web pengaturan router di 192.168.100.1. Di sana akan muncul tampilan admin dari WiFi First media. Biasanya halaman tersebut menampilkan kolom “username” dan “password”. Apabila itu kamu temui, silahkan kosongkan saja.
  • Apabila kamu lewat atau kosongkan hal tersebut tidak berhasil, maka silahkan mencoba kombinasi pengaturan default router ini:
    – username: (kosong) / admin / username / 1234
    – password: (kosong) / admin / password / 1234
  • Apabila sudah, silahkan klik klik login. Beberapa saat kemudain muncul “new password”. Abaikan saja hal tersebut.
  • Klik “Back”, kemudian muncul menu navigasi pilih “Setup”, lalu klik “Wireless”, dan cari pilihan “Basic”, akan ada kolom SSID ((ini merupakan nama WiFi milikmu). Ganti nama Wi-Fi sesuai dengan keinginan.
  • Apabila sudah, silahkan klik “Apply” untuk menyimpannya.

Biasanya, ketika kamu mengubah pengaturan WiFi First Media menggunakan smartphone, maka kamu perlu mengoneksikan kembali antara WiFI dengan smartphone. Hal ini wajib dilakukan bilamana kam mengubah nama WiFi.

Apabila sudah terkoneksi kembali, silahkan kembali ke “Setup”, lalu klik “Security”, akan muncul tulisan “WPA2 Free Wireless”. Coba ubah password lama dengan yang baru. Apabila sudah, silahkan klik “Apply”.

Taraa, password dan nama WiFi FirstMedia sudah berhasil diubah. Mudah dan tidak memerlukan waktu lama bukan? Kamu pun bisa melakukannya disela-sela ketika kamu duduk santai di ruang tamu rumah.

Penutup

Pertandingan Liga Italia : Beda Nasib Napoli dan Roma

Selain dengan menggunakan smartphone, kamu pun bisa menggunakan panduan yangs udah dijelaskan di atas dengan menggunakan browser komputer. Caranya hampir sama. Namun, ada beberapa tahap yang tak perlu kamu hiraukan. Namun, intinya tetap sama.

Meningkatkan keamana jaringan WiFi dengan cara mengganti password wifi first media ini merupakan pilihan yang tepat. Karena bisa dilakukan dengan mudah, cepat, serta siapapun orangnya bisa menggunakannya. Dan, kamu tak perlu khawatir bilamana mengalami kegagalan.

Kamu bisa melakukan setting ulang pada WiFI sehingga resiko terburuk dari kegagalan setting password dan username FirstMedia ini sangat kecil sekali. Oleh sebab itu tidak mengherankan jikalau banyak pengguna WiFi First Media yang tak mengalami masalah setelah menemukan panduan cara mengganti password wifi first media menggunakan smartphone ini.

Apakah artikel ini membantu?

Terima kasih telah memberi tahu kami!
PERHATIAN
Jika ingin mengcopy-paste referensi dari Jurnalponsel.com, pastikan untuk menambahkan sumber rujukan di daftar pustaka dengan format berikut:
Pram. (). Cara Mengganti Password WiFi First Media Menggunakan Smartphone. Diakses pada , dari https://www.jurnalponsel.com/cara-mengganti-password-wifi-first-media/

Tinggalkan komentar

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.